PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KOPERASI KREDIT HIMPUNAN USAHA BERSAMA (KOPDIT HUB) DESA CINTAMANIS BARU KECAMATAN AIR KUMBANG KABUPATEN BANYUASIN

HARYONO, 20612010026 (2024) PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KOPERASI KREDIT HIMPUNAN USAHA BERSAMA (KOPDIT HUB) DESA CINTAMANIS BARU KECAMATAN AIR KUMBANG KABUPATEN BANYUASIN. Diploma thesis, Universitas Sumatera Selatan.

[thumbnail of Haryono_20612010026_01_Front.pdf] Text
Haryono_20612010026_01_Front.pdf

Download (220kB)
[thumbnail of Haryono_20612010026_02_Bab_1.pdf] Text
Haryono_20612010026_02_Bab_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (296kB)
[thumbnail of Haryono_20612010026_03_Bab_2.pdf] Text
Haryono_20612010026_03_Bab_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (464kB)
[thumbnail of Haryono_20612010026_04_Bab_3.pdf] Text
Haryono_20612010026_04_Bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (458kB)
[thumbnail of Haryono_20612010026_05_Bab_4.pdf] Text
Haryono_20612010026_05_Bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (758kB)
[thumbnail of Haryono_20612010026_06_Bab_5.pdf] Text
Haryono_20612010026_06_Bab_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (187kB)
[thumbnail of Haryono_20612010026_07_Lampiran.pdf] Text
Haryono_20612010026_07_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepuasan kerja dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada Koperasi Kredit Himpunan Usaha Bersama (KOPDIT HUB) Desa Cintamanis Baru Kecamatan Air Kumbang Kabupaten Banyuasin. Masalah utama dalam penelitian ini yaitu apakah kepuasan kerja dan
motivasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada Koperasi Kredit Himpunan Usaha Bersama (KOPDIT HUB) Desa Cintamanis Baru Kecamatan Air Kumbang Kabupaten Banyuasin. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik
pengumpulan data menggunakan teknik kuesioner dengan skala likert. Metode analisis data menggunakan uji regresi linear berganda. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Koperasi Kredit Himpunan Usaha Bersama (KOPDIT HUB) Desa Cintamanis Baru sebanyak 45 karyawan. Sedangkan sampel dalam penelitian ini menggunakan sampel jenuh (seluruh populasi dijadikan sampel) sebanyak 45 responden. Secara Parsial hasil penelitian ini menyatakan bahwa kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Koperasi Kredit Himpunan Usaha Bersama (KOPDIT HUB) Desa Cintamanis Baru Kecamatan Air Kumbang Kabupaten Banyuasin.Sedangkan motivasi tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Koperasi Kredit Himpunan Usaha Bersama (KOPDIT HUB) Desa Cintamanis Baru Kecamatan Air Kumbang Kabupaten Banyuasin.

Kata Kunci: Kepuasan Kerja, Motivasi, Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
Depositing User: intan nurbaiti
Date Deposited: 13 Aug 2024 02:41
Last Modified: 13 Aug 2024 02:41
URI: http://repositori.uss.ac.id/id/eprint/535

Actions (login required)

View Item
View Item