AYU LESTARI, 19612010194 (2023) PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR CAMAT SUNGAI KERUH. Diploma thesis, Universitas Sumatera Selatan.
SKRIPSI_AYU_LESTARI_19612010194.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (25kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja
pegawai pada Kantor Camat Sungai Keruh. Dengan menggunakan sampel jenuh
sebangak 50 orang pegawai pada Kantor Camat Sungai Keruh sebagai responden
dan dengan menggunakan analisa regresi sederhana. Pernyataan diberikan dengan
menggunakan kuesioner. Tanggapan responden terhadap pernyataan-pernyataan
kemudian dianalisis kuantitatif. Analisis kuantitatif meliputi uji validitas, uji reabilitas,
dan analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel
disiplin kerja berpengaruh dominan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Camat
Sungai Keruh. Secara parsial variabel disiplin kerja berpengaruh signifikan terhadap
kinerja pegawai dengan t hitung 26.941 dengan nilai signifikansi sebesar 0,000
maka hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara Kedisiplinan terhadap
Kinerja Pegawai pada Kantor Camat Sungai Keruh.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Staff Pengelola Repositori |
Date Deposited: | 08 Jun 2024 03:48 |
Last Modified: | 08 Jun 2024 03:48 |
URI: | http://repositori.uss.ac.id/id/eprint/186 |