PENGARUH TUNJANGAN SERTIFIKASI TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 SEMBAWA KABUPATEN BANYUASIN

KINANTI UCIANI, 19612010086 (2023) PENGARUH TUNJANGAN SERTIFIKASI TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 SEMBAWA KABUPATEN BANYUASIN. Diploma thesis, Universitas Sumatera Selatan.

[thumbnail of SKRIPSI_KINANTI_UCIANI_19612010086.pdf] Text
SKRIPSI_KINANTI_UCIANI_19612010086.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (32kB)

Abstract

Salah satu barometer keberhasilan pendidikan sumberdaya manusia adalah ukuran kualitas
sumber daya manusia yang ditandai dengan peningkatan kualitas pengetahuan, sikap dan
keterampilan, lebih aktif dan mandiri dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
beragama, sejalan dengan tatanan nasional dan internasional .Teknik pengambilan sampel
dalam penelitian ini adalah sampling jenuh atau sensus.Karena jumlah populasi dibawah
100 responden yaitu sebanyak 52 responden, maka semua populasi dijadikan
sampel.Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner.Teknik analisis yang digunakan
adalah Analisis Regresi Sederhana.Variabel lingkungan kerja dengan Critical value untuk
sampel pada taraf signifikan 5% adalah 0,304. Tunjangan Sertifikasi positif signifikan
terhadap Kinerja Guru di SMPN 1 Sembawa. Semakin baik tunjangan sertifikasi yang
diberikan, maka kinerja guru akan semakin meningkat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Staff Pengelola Repositori
Date Deposited: 31 May 2024 07:02
Last Modified: 31 May 2024 07:02
URI: http://repositori.uss.ac.id/id/eprint/167

Actions (login required)

View Item
View Item