PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PINJAMAN MODAL USAHA TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA PT. PNM MEKAAR UNIT BELITANG

FOUZIAH DAMAYANTI, 19612010217 (2023) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PINJAMAN MODAL USAHA TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA PT. PNM MEKAAR UNIT BELITANG. Diploma thesis, Universitas Sumatera Selatan.

[thumbnail of SKRIPSI_FOUZIAH_DAMAYANTI_19612010217.pdf] Text
SKRIPSI_FOUZIAH_DAMAYANTI_19612010217.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (619kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kualitas pelayanan berpengaruh positif dan
signifikan terhadap kepuasan nasabah pada PT PNM Mekaar Unit Belitang . Teknik pengambilan
sampel adalah menggunakan rumus slovin dimana seluruh populasi pada penelitian iniadalah jumlah
nasabah pada PT PNM Mekaar Unit Belitang berjumlah 98 Responden yang digunakan sebagai
sampel penelitian. Teknik analisis daripenelitian ini menggunakan Uji Validitas, Uji Reliabilitas,
Analisis Regresi Sederhana, Uji t, dan Uji Koefesien Determinasi (R2)

. Berdasarkan uji dari hipotesis
dalam penelitian ini menunjukan bahwa : 1) Berdasarkan hasil analisis menunjukanbahwa nilai
koefesien korelasi sebesar 79,4% yaitu hubungan antara kualitas pelayanan terhadap kepuasan
nasabah sangat erat. 2) Kualitas Pelayanan berpengaruh positifdan signifikan secara parsial terhadap
kepuasan Nasabah

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Staff Pengelola Repositori
Date Deposited: 30 May 2024 06:37
Last Modified: 30 May 2024 06:37
URI: http://repositori.uss.ac.id/id/eprint/154

Actions (login required)

View Item
View Item