PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. TELKOM AKSES PALEMBANG

MAYA ESTI PUSPITA SARI, 19612010097 (2023) PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. TELKOM AKSES PALEMBANG. Diploma thesis, Universitas Sumatera Selatan.

[thumbnail of SKRIPSI_MAYA_ESTI_PUSPITA_SARI_19612010097.pdf] Text
SKRIPSI_MAYA_ESTI_PUSPITA_SARI_19612010097.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (302kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara motivasi
terhadap kinerja karyawan PT. Telkom Akses Palembang. Teknik sampling yang digunakan
adalah teknik probability sampling. Sampel penelitian 79 karyawan analisis data yang digunakan
adalah analisis deskriptif, analisis kuantitatif analisis regresi sederhana, uji hipotesis (T), dan
koefesien determinasi menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukan bahwa
Motivasi berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja karyawan pada PT. Telkom Akses
Palembang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Staff Pengelola Repositori
Date Deposited: 25 May 2024 14:13
Last Modified: 25 May 2024 14:13
URI: http://repositori.uss.ac.id/id/eprint/100

Actions (login required)

View Item
View Item